Sambutan Kepala Program Studi
Saya dengan bangga memperkenalkan Program Magister Pendidikan Bahasa Indonesia yang merupakan langkah lebih lanjut dari keterlibatan perguruan tinggi swasta terbesar di Jawa Tengah ini. Program ini didesain dalam rangka untuk mencetak pendidik profesional dalam bidang pendidikan Bahasa Indonesia. Kurikulum dirancang dengan proses pembelajaran sistem kredit semester (SKS) dalam kurun 2 tahun.
Dr. Atiqa Sabardila, M.Hum
Ketua Program Studi Magister Pendidikan Bahasa Indonesia
Tim Kami
Riset
Karya Mahasiswa
Visi Misi
Kabar Kami
Penerimaan Mahasiswa Baru 2016/2017
Penerimaan mahasiswa baru di lingkungan Sekolah Pascasarjana untuk perkuliahan semester genap 2016/2017 dilakukan dalam dua gelombang. Gelombang I telah dilaksanakan tes TPA dan wawancara pada tanggL 8
Pendaftaran Mahasiswa Baru 2015/2016
Pendaftaran mahasiswa baru semester gasal tahun 2016/2017 pada tanggal 28 Maret-18 Juli 2016. Tes TPA dan wawancara tanggal 24 Juli 2016, pukul 07.00-selesai, bertempat di
Pelaksanaan Seminar Akademik
Alhamdulillah seminar akademik Program Studi Magister Pengkajian Bahasa, Universitas Muhammadiyah Surakarta telah terlaksana dengan baik. Seminar dilaksanakan pada tanggal 14 April 2016, pukul 08.00-16.00. Seminar
Keikutsertaan Prodi pada Asosiasi Pascasarjana PTM
Program Studi Magister Pengkajian Bahasa, Sekolah Pascasarjana, Universitas Muhammadiyah Surakarta mengikuti kegiatan-kegiatan asosiasi program studi dan pascasarjana. Kegiatan yang diikuti oleh Prodi MPB, SPs, Universitas
Partisipasi MPB dalam Musyarawarh APROBSI
Keikutsertaan Prodi MPB, SPs, Universitas Muhammadiyah Surakarta pada Musyawarah IPROBSI (Ikatan Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia, dulu Asosiassi Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia
Kegiatan Uzlah Ilmiah II
Kegiatan ini diberi nama Uzlah Ilmiah, dapat juga disebut Academic Retreat, yang merujuk pada tradisi sufi untuk mengasingkan diri, dalam rangka taqarrub pada Ilahi. Namun